Jumat, 13 Juli 2012

KEUTAMAAN BERDOA


KEUTAMAAN DARI PADA BERDO'A

1.menentramkan jiwa, dan menenangkan hati.
Firman Allah dalam surat ar ra'ad;28
ketahuilah bahwa dengan mengingat Allah hati menjadi tenang

2.sebagai pembuka pintu rahmat
rasul bersabda; doa adalah anak kunci dari pada pintu rahma.
riwayat imam ad dailani.

3.doa amat disukai allah, barang siapa senantiasa berdoa, maka allah mengasihi

4.sebagai pelindung dari godaan sysiton, dan dapat memperkuat keimanan

5.doa merupakan penghubung ibu,bapak, dan anak.
sabda rasul; 3 doa yang cepat dikabulkan oleh allah dan tidak ada hijab padanya
— doa orang yang teraniaya
— doa orang musafir
— doa orang tua terhadap anak (riwayat imam abu daud dan inam turmudzi)

6.doa merupakan obat dari penyakit hati seperti yang telah tertuang dalam surat yunus;57
 
ALLAHUMMA LAA SAHLA ILLAA MAA JA'ALTAHU SAHLAAN WA ANTA YAJ'ALUL HUZNA IDZA SYI'TA SAHLAAN
"ya allah tidak ada kemudahan kecuali sesuatu yang Engkau mudahkan, Engkau menjadikan kedudukan itu mudah sekiranya Engkae kehendaki

wabillahi taufik wal hidayah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar